Iklan

Tingkatkan Kesadaran dan Keimanan Siswa-Siswi, Kepsek SMPN 1 Lilirialu Agus Salim Rutin Melaksanakan ini

REDAKSI: SISKA SAFIRA
Minggu, 28 Januari 2024, Januari 28, 2024 WIB Last Updated 2024-01-28T03:24:31Z
masukkan script iklan disini


SOPPENG---SMP Negri 1 Lilirilau yang mana salah satu sekolah menengah pertama yang ada di kecamatan Lilirilau Kabupaten Soppeng selama ini rutin melaksanakan kegiatan Dzikir bersama.

"Acara Dzikir bersama bagi seluruh siswa dan merupakan kegiatan yang selama ini dilaksanakan secara rutin pada setiap hari Jumat"

Sebagaimana di sampaikan Agus Salim kepala SMP Negri 1 Lilirilau bahwa kegiatan ini untuk mencapai sasaran dalam peningkatan kesadaran diri dan keimanan serta mendekatkan diri para siswa kepada Allah SWT."ujarnya saat dihubungi via akun pribadinya (26/1/2024).

"Kegiatan ini dilakukan secara bersama oleh siswa-siswi SMPN 1 Lilirilau dilapangan sebanyak 440 orang dan ini menjadi pembiasaan agar mereka nanti terbiasa untuk melakukan hal hal yang menjadikan pribadi diri mereka beriman dan taqwa kepada yang maha esa"

"Agus Salim juga berharap ini akan kita jadikan target dalam memberikan pencerahan dan siraman rohani pada siswa agar kedepannya tumbuh kepribadian yang dapat mencerminkan generasi yang memiliki akhlak dan budipekerti yang baik"

Itu harapan yang kami tanamamkan kepada para siswa sebagai generasi penerus agar tidak terjerumus kenal hal yang akan merusak masa depan mereka"Pungkasnya.
Komentar

Tampilkan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terkini